Kalian tahu game Happy Street kan?
Happy Street |
Di sini kita menggunakan uang koin dan flooz. Flooz dapat kita tukar menjadi koin. Beberapa benda di sini dijual menggunakan flooz. Flooz sendiri agak sulit didapat. Saya sendiri sempat putus asa. Nah, setelah browsing sana-sini saya menemukan 'cara cepat'nya ;)